Mengubah Tombol Klik Kanan Menjadi Klik Kiri

Trik yg akan saya bagikan kali ini cukup unik kawan, karna tujuan dari trik ini adalah mengubah tombol klik kanan pada mouse menjadi klik kiri, begitu juga sebaliknya. Hal ini cukup mudah untuk dilakukan tetapi setelah selesai maka akan terasa sulit untuk mengendalikan mouse, kita yg sudah dari pertama saat membuka program dengan double klik pada klik kiri, sekarang harus double klik pada klik kanan, trik ini juga bisa digunakan untuk jahilin komputer teman, saat mereka sedang lengah maka kita bisa memulai proses penukaran tombol mousenya, dan saat teman kita menggunbakan mouse tersebut, bilang saja mousenya rusak dan harus diganti..hehhe:D.
Nah bagi kalian yg ingin mencobanya, mari kita bahas trik ini bersama.

1.Buka menu registry editor (buka menu run-->ketikan "regedit")


2.Kemudian buka directory berikut
HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Mouse

3.Lihat pada tabel sebelah kanan, double klik pada data "SwapMouseButtons", kemudian ganti valuenya menjadi "0".

4.Terakhir restart komputer kalian.

Setelah ini jangan heran jika kalian salah-salah klik..heheh. Dan untuk mengembalikan tombol mousenya seperti semula, ubah sajs value data pada "SwapMouseButtons" menjadi "1".
Trik diatas telah berhasil saya lakukan, bagi kalian yg ingin mencobanya juga, semoga berhasil ya kawan.


Title: Mengubah Tombol Klik Kanan Menjadi Klik Kiri
Posted by:Unknown
Published :2013-05-27T04:48:00+07:00
Rating: 3.5
Reviewer: 5 Reviews
Mengubah Tombol Klik Kanan Menjadi Klik Kiri

Title: Mengubah Tombol Klik Kanan Menjadi Klik Kiri
Posted by:Unknown
Published :2013-05-27T04:48:00+07:00
Rating: 3.5
Reviewer: 5 Reviews
Mengubah Tombol Klik Kanan Menjadi Klik Kiri
:

0 comments: