Hai sobat TAC...Kali ini saya akan berbagi sedikit trik untuk merubah tampilan bingkai thumbnail pada sebuah file gambar, jika kita memiliki sebuah kumpulan gambar walpaper, foto mau pun gambar lainnya maka thumbnail dari kumpulan gambar tersebut default-nya seperti ini.
Dan juga sebaliknya kita juga bisa merubah border thumbnail pada file video, yg defaultnya seperti ini.
bisa diubah menjadi seperti ini.
untuk triknya, ikuti saja petunjuk berikut.
1.Buka menu REGEDIT ( ketikan REGEDIT.EXE pada kotak pencarian).
2.Kemudian buka directory berikut.
HKEY_CLASSES_ROOT\SystemFileAssociations\image\ (untuk file gambar)
HKEY_CLASSES_ROOT\SystemFileAssociations\video\ (untuk file video)
3.Setelah ketemu sub directory image, buka dan double klik pada data "treatment" kemudian ganti value-nya menjadi "3".
*ket.
2 = border image
3 = border video reel
4.Setelah seleai tutup menu regedit kemudian restart komputer kalian untuk melihat hasilnya.
Itulah sedikit trik yg bisa saya bagikan, selamat mencoba dan semoga bisa menjadi pengetahuan lebih bagi kalian pengguna windows 7.
Title: Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
Posted by:
Published :2013-05-19T00:15:00+07:00
Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
Posted by:
Published :2013-05-19T00:15:00+07:00
Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
Title: Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
Posted by:
Published :2013-05-19T00:15:00+07:00
Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
Posted by:
Published :2013-05-19T00:15:00+07:00
Trik Merubah Border Thumbnail Gambar Windows 7
0 comments:
Post a Comment